Belajar bahasa Tumbuka online dalam situasi hidupan nyata! Cepat dan mudah. Anda bisa berbahasa Tumbuka dengan keyakinan. Mulailah dengan uTalk!
Bahasa Tumbuka tidak memiliki status resmi di negara mana pun tetapi penuturnya sebagian besar tinggal di Malawi dan Zambia. Ia juga dikenal sebagai Chitumbuka atau Citumbuka - awalan 'chi-' atau 'ci-' berarti 'bahasa', jadi namanya berarti 'bahasa orang Tumbuka'. Bahasanya terkait erat dengan bahasa Chichewa, yang juga digunakan di Malawi. Tumbuka berbagi ciri khas bahasa dalam keluarga Bantu yang memiliki sistem kelas kata benda: semua kata benda diklasifikasikan menurut apakah mereka hidup, mati, abstrak, dan seterusnya, dan berperilaku dalam kalimat menurut klasifikasi ini.
Malawi
Zambia
Tanzania
2.000.000
Niger-Congo
Atlantik-Congo
Benue-Congo
Bantu
Lebih dari 2500 kata dan frasa, melintasi 60+ topik mencakup situasi sehari-hari
Berlatih berbicara dan bandingkan pelafalan Anda dengan penutur asli
Pembelajaran berbasis permainan (game) adalah menyenangkan dan intuitif